Wednesday, June 16, 2010

Wangsit

Photobucket
Metal/Gothic Metal/Metal
Cimanggis, Indonesia

"Biografi"
Berawal Dari 4 orang pemuda yang mempunyai keinginan sama dalam bermusik..
Terbentuklah WANGSIT yang mempunyai arti Sebuah Wahyu / Petunjuk dari sang pencipta..
Wangsit berdiri pada tahun 2002 dengan bernafaskan aliran black metal dengan line up
- P-Yank (Vocal Scream), Ladur ( Lead Guitar), Botax ( Guitar Growl), Bondan ( Bass), Zoklay Maoet ( Drum ).
Hingga saat mengalami kejenuhan selama beberapa tahun P-Yank (Voc) mengundurkan diri pada tahun 2005
& sempat vacum cukup lama.Pada Tahun 2006 Masuklah Molor yang mengisi Vocal (Scream & Growl) & Ova (Female) dan berganti konsep musik Menjadi Ghotic Metal dengan line up sbb:
- Molor (Vocal Scream + Growl)
- Ova (Female)
- Ladur (Lead Guitar)
- Botax (Guitar)
- Bondan (Bass)
- Zoklay Maoet (Drum)
Dengan Formasi ini...event2 local diJakarta pun dicoba & mulai memperkenalkan diri keLuar kota seperti Purworejo,Jogja,dll. Dalam formasi ini terbentuklah Konsep2 baru yg tertuju dgn Keabadian,Kegelapan & Anti Zionis. Salah satunya demonya masuk kedalam kompilasi CD band2 CIMANGGIS "Strong Stench Of Balance compilation".
Hingga sekarang pun Wangsit berusaha tetap melanjutkan misi mereka dengan ciri khas tersendiri.Selama musik metal menggema Wangsit pun kan coba terus berdiri...walau mengalami kevacuman seperti apapun qt tidak saling menjatuhkan karna kami adalah satu keluarga. "Tetap Semangat untuk Musik Metal Tanah Air Indonesia".....

Influence :
Cradle of Filth,Nightwish,TheBlack Dahlia Murder,Evanescene,Lacuna Coil,Within Temptation, etc...

E.P Tenggelam Sinar Kesunyian



No comments: